Ke Bogor belum lengkap kalau belum makan Soto Mie Mang Ohim. Letaknya memang agak jauh dari Bogor Tengah, tapi nggak membuat Soto Mie ini sepi pengunjung. Daging yang dipotong dadu dan potongan risolnya yang tetap gurih walaupun sudah dimasukkan ke dalam kuahnya menjadi alasan kenapa Soto Mie Mang Ohim ini selalu cepat habisnya.