6 Kreasi Kopi yang Terlalu Menggemaskan Buat Diseruput
boredpanda
Kreasi 3D latte art tentu bisa jadi hiburan tersendiri bagi penggemar kopi. Tidak cuma menampilkan rasa, secangkir kopi ini juga bisa memanjakan mata dengan tampilannya yang unik. Contohnya seperti beberapa 3D latte art beriku ini.
Wow, yang ini gimana cara membuatnya ya? Busanya bisa terlihat seperti ekor lumba-lumba yang melengkung. Psst, yang membuat ini masih berusia 17 tahun lho, bernama Daphne Tan asal Singapura.
Photo Source: boredpanda
Karya Daphne Tan yang ini menggemaskan banget. Mana tega untuk menyeruputnya?
Photo Source: boredpanda
Untuk membuat latte art yang ini, Daphne Ten pasti membutuhkan konsentrasi yang tinggi supaya busanya nggak cepat meluber.
Photo Source: tv3
Kalau yang satu ini di buat oleh Barista asal Jepang bernama Kohei Matsuno. Wah, kira-kira butuh waktu berapa lama ya untuk membuat latter art yang ini?
Photo Source: sakabistrobar
Gemas sekali kucingnya! Oh iya, untuk yang satu ini dibuat oleh barista tanah air dan bisa kamu temukan kalau lagi ngopi di Saka Bistro yang berlokasi di Bandung.
Photo Source: sakabistrobar
Wah, bahkan si kuning telur Gudetama bisa ada di secangkir kopi kamu. Kamu bisa request 3d latte art-nya di Saka Bistro. Tenang saja, pewarnanya pastinya aman kok untuk dikonsumsi.
This feature is only available in Qraved AppsPlease download Qraved apps to participate in the contest and win the grand prize. Find out for more information in Qraved appsDownload or Open App dismiss