untuk harga mokka termasuk coffe shop yang tidak terlalu mahal tetapi untuk taste bisa di bilang awesome karna di setiap kopinya punya cita rasa yang berbeda, andalan coffe shop ini ada thai ice tea yang di sajikan di dalam mangkok berisi banyak es. untuk pasta bisa di bilang carbonaranya perfect dengan harga 49k dengan porsi yang besar dan daging yang banyak worth it lah yaaa. pelayannya pun sangat ramah dan servicenya memuaskan.