Siapa yang tidak mengenal bakso? Makanan dari Indonesia ini telah dikenal baik di dalam dan di luar negeri, dengan rasanya yang khas, pas untuk menemani santap Anda di manapun dan kapanpun. BAKSO BOEDJANGAN sebagai pelopor bakso inovatif, telah mendapat sambutan yang hangat di seluruh cabangnya!