MenuSee full menu >
PhotosSee all photos >
- Jl. Gunung Pelangi No. 106
- Phone
- Opening HoursMon - Sun 10:00 - 22:00
- Claim this restaurant
Reviews of Es Krim OmSee all reviews >
0.0
0 ratings
Muhammad Sodik
0 photos
0 reviews5 Kuliner Kaki Lima Paling Kondang di Karawaci
Nah, ini dia es krim yang misterius dan selalu saja membuat banyak orang penasaran. Es Krim Om yang letaknya berada di rumah, dan semua transaksi dilakukan sendiri, alias bayar sendiri dan ambil kembalian sendiri, membuatnya dicari banyak orang dari luar Karawaci. Walaupun namanya Es Krim Om, tapi kamu belum tentu bisa bertemu dengan "Si Om" yang membuat es krim homemade yang lembut dengan varian Marie Regal, Nutella, Raspberry, Bega Cheese, dan varian lainnya. Walaupun 1 cup es krimnya dibanderol harga Rp 20 ribuan, tapi kamu tidak akan menyesal berburu es krim yang teksturnya lembut banget! Jadi, mau cicipi yang mana dulu, nih?